Pada pembukaan perdagangan 7 Mei 2019 Kurs dolar AS turun ke tingkat terendah selama lima minggu terhadap yen dan jatuh terhadap sekeranjang mata uang mayor lainnya. Dolar AS melemah setelah…
Harga minyak mentah turun tajam lebih dari 2 persen pada perdagangkan sesi Asia hari Senin (06/05) Akibat tweetnya Presiden AS Donald Trump yang mengatakan akan kembali menaikkan tarif barang-barang Cina…
Gejolak politik yang sedang berlangsung di Venezuela membuat Ketegangan yang meningkat di Amerika Selatan menimbulkan kekhawatiran atas ekspor minyak mentah negara itu dan menimbulkan pasokan minyak global yang kian di…
Pada penutupan perdagangan semalam 30 April 2019, Kurs dolar AS turun terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya, karena mata uang euro naik didorong oleh pertumbuhan ekonomi kawasan yang positif dari…
Saham AS lebih tinggi pada perdagangan Senin malam, dengan S&P 500 dan Nasdaq mencapai rekor tertingginya, karena belanja konsumen naik pada bulan Maret dan data inflasi yang menggaris bawahi sikap…
Pada pembukaan perdagangan awal pekan hari Senin (29/04) dolar AS masih lemah oleh sentimen perdagangan akhir pekan lalu, meskipun data pada pertumbuhan ekonomi AS sangat baik dari periode sebelumnya. Terpantau…
Pada pembukaan perdagangan Sabtu pagi 27 April 2019, Mata uang dolar AS terus turun terhadap mata uang mayor utama lainnya, meski ekonomi AS tumbuh lebih baik. karena investor mencerna adanya…